Cara Memahami Trigonometry (Sangat Mudah)

Trigonometri (dari bahasa Yunani trigonon = tiga sudut dan metro = mengukur) adalah sebuah cabang matematika yang berhadapan dengan sudut segitiga dan fungsi trigonometrik seperti sinus, cosinus, dan tangen.
Saya mempelajari Trigonometry dalam pelajaran Matematika sewaktu SMP-SMA. Pada waktu itu saya tidak begitu paham dengan trigonometry, meskipun demikian saya sering mendapat nilai yang bagus untuk mata pelajaran Matematika. Semua murni hafalan, bukan pemahaman.

Namun demikian, tanpa sengaja saya mendapati gambar animasi/video trigonometry yang dapat menjelasan konsep trigonometry dengan sangat mudah. Saya hanya melihat kurang lebih 5 menit, dan alhamdulillah saya merasa teringat konsep trigonometri dan malah merasa lebih paham daripada dulu waktu di sekolah. Melalui video singkat ini kita dapat memahami posisi Sinus, Cosinus, dan Tangen, beserta Grafik dalam koordinat cartesius 360 derajad.


Semoga bermanfaat.

Comments

Popular posts from this blog

Jenis-Jenis Segitiga

Perkalian Himpunan (Cartesian Product)

Rumus Plsv